Browsing Kategori: "Muba"
Muba
Pemda Muba Bakal Tindak Tegas Agen Gas LPG 3 Kilogram “Nakal”
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Persoalan Harga jual atau Harga Eceran Tertinggi (HET) dan ketersediaan gas LPG 3 Kilogram (Kg) menjadi perhatian serius Sekretaris Daerah Muba, Apriyadi.
Tak ingin kondisi…
Kejari Muba Musnahkan Barang Bukti Narkoba Hingga Senpi Hasil Tindak Pidana
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS - Kejaksaan Negeri Musi Banyuasin menggelar kegiatan Pemusnahan Barang Bukti oleh Seksi Pemulihan Aset dan Pengelolaan Barang Bukti Kejaksaan Negeri Musi Banyuasin yang telah berkekuatan hukum…
Doni Diamankan Polsek Bayung Lencir Kasus Penggelapan Sepeda Motor
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Polsek Bayung Lincir Polres Muba menangkap Seorang Pria bernama Doni (28) Warga Dusun IV Desa Muara Punjung, Kecamatan Babat Toman, yang menggelapkan sepeda motor milik Bos nya tempat ia…
Tim Gabungan Dishub dan Polres Muba Tertibkan Kendaraan Over Tonase
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Tim gabungan dari Dinas Perhubungan (Dishub) Muba dan Satlantas Polres Muba melakukan aksi penertiban kendaraan over dimensi dan over tonase di ruas jalan Kabupaten Sungai Lilin - Keluang…
Polres Muba Gelar Simulasi Penggerebekan Tingkatkan Kesiapan Anggota
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Personel gabungan dari Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) dan Satuan Reserse Narkoba (Sat Narkoba) Polres Musi Banyuasin (Muba) menggelar simulasi penggerebekan di sebuah rumah yang…
PMI dan RSUD Sekayu Jalin Kerjasama Penuhi Kebutuhan Stok Darah
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) menggelar rapat koordinasi bersama rumah sakit Umum Daerah (RSUD) Sekayu membahas lanjutan kerjasama atau MOU (Memorandum of…
Lapas Sekayu Gelar Razia Blok Hunian
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Dalam upaya deteksi dini dan menjaga keamanan dan ketertiban, petugas Lapas Sekayu melaksanakan razia rutin di Blok Hunian, pada Selasa (04/02/2025).
Razia ini dilakukan sebagai…
Polsek Sungai Keruh Amankan 5 Orang Kedapatan Bawa Sajam, Narkoba Hingga Senpi
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Polsek Sungai Keruh Polres Muba menangkap 5 (lima) orang membawa senjata tajam (Sajam), dan 1 (satu) orang pengedar sabu - sabu, beserta 1 (satu) pucuk senjata api berwarna hitam, di Jalan…
Truk Tangki Muatan 8Ton Lebih, Gagahi Himbauan Dishub
Laporan: HAFIZ
MUSI BANYUASIN, BS -- Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin melalui Dinas Perhubungan telah memasang 4 titik papan himbauan, agar kendaraan yang melebihi tonase 8 ton dilarang melintas di sepanjang ruas jalan milik…
Peparprov Sumsel V di Muba Resmi Digelar 1-7 November 2025
Laporan: HAFIZ
KOTA PALEMBANG, BS - Pekan Paralimpiade Provinsi (Peparprov) Sumsel V akan digelar di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) pada 1-7 November 2025. Kepastian ini merupakan hasil keputusan rapat bersama antara Dinas…